Visi & Misi

Visi
Program Studi Sosial Ekonomi Perikanan memiliki gambaran dan cita-cita ideal yang ingin diwujudkan di masa yang akan datang, melalui visi Program Studi  Sosial Ekonomi Perikanan  yaitu:

“Menjadi Program Studi Terkemuka di Asia Pasifik Melalui Riset dan Bisnis Perikanan, Kelautan dan Kemaritiman Pada Tahun 2040’’

Misi
Program Studi Sosial Ekonomi Perikanan sebagai lembaga yang memberikan jasa pendidikan mengemban misi sebagai berikut:

  1. Menyelenggarakan Program Studi berkualitas dan berkesinambungan yang unggul dalam pengembangan bisnis perikanan, kelautan dan kemaritiman.
  2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan pengabdian yang inovatif dalam mengembangkan IPTEKS di bidang sosial, ekonomi dan bisnis perikanan.
  3. Mengembangkan kerjasama yang produktif dan berkelanjutan dengan pemerintah, pelaku usaha dan lembaga lainnya di tingkat daerah, nasional, dan internasional